Easiest Way to Make Tasty Kue cucur tanpa mixer

Kue cucur tanpa mixer.

Kue cucur tanpa mixer You can cook Kue cucur tanpa mixer using 6 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve it.

Ingredients of Kue cucur tanpa mixer

  1. You need 10 sdm of tepung beras.
  2. It's 8 sdm of tepung terigu.
  3. You need 200 ml of air (1 gelas blimbing).
  4. Prepare Sejumput of garam.
  5. It's 2 bulat of gula merah(atau sesuai selera).
  6. Prepare of Minyak goreng(secukupnya).

Kue cucur tanpa mixer instructions

  1. Potong-potong kecil gula merah lalu rebus dengan air 200 ml hingga larut & mendidih.
  2. Campur semua tepung dn garam aduk2 rata lalu campurkan larutan gula merah yang sudah hangat, jangan TERLALU panas agar tepung tidak matang Dan jangan terlalu dingin.
  3. Tuang larutan gula merah sedikit demi sedikit sampai adonan tidak menggerindil dan ada gelembung-gelembung udara(tapi bukan encer ya) lalu tutup adonan dengan kain dan diamkan selama 45 menit.
  4. Siapkan minyak didalam wajan, minyak jangan TERLALU banyak dan panaskan dengan api sedang, setelah minyak panas tuang 1sendok sayur, cucur disiram-siram dengan minyak biar tengahnya matang.
  5. KALAU bagian atas mengering cucur bisa dibalik. Cucur siap di sajikan. Persis kaya beli dimarket2 y.. Gak nyangka bisa dpt ide ini moms hehhehehe.

More Articles

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Easiest Way to Make Tasty Kue cucur tanpa mixer"

Post a Comment